Duo andalan Harry Maguire dan Victor Lindelof sempat mengalami cedera setelah membela negara masing-masing di masa jeda internasional.
Selain itu, beberapa pemain lain juga dikabarkan mengalami masalah.
Tim tamu, West Brom yang juga sama terseoknya dengan MU juga belum meraih satu kemenangan pun dari delapan laga terakhir yang dijalani di Liga Inggris.
Dua pemain West Brom juga dikabarkan enggak akan bisa tampil karena terkonfirmasi positif COVID-19.
Kedua klub tersebut terakhir kali bertemu pada tahun 2018 lalu di pentas yang sama, yakni Liga Inggris.
Berikut ini link live streaming Liga Inggris Manchester United vs West Bromwich Albion yang digelar Minggu (22/11/2020) pukul 03.00 WIB.
>> Link live streaming Manchester United vs West Bromwich Albion
Baca Juga: Profil Kelana Noah Mahesa dan Luah Fynn Jeremy Mahesa, Pemain Timnas U-19 Keturunan Indonesia-Jerman
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar