GridKids.id - Sejak pandemi COVID-19 melanda, berbagai negara di dunia melakukan upaya untuk menekan laju penyebaran penyakit tersebut.
Nah, salah satu upaya yang dilakukan adalah dengan melakukan pemeriksaan atau tes COVID-19 ke penduduk masing-masing.
Yap! Tes memang menjadi salah satu kunci dalam menangani pandemi COVID-19 ini, Kids.
Para ahli mengungkapkan bahwa semakin banyak tes berarti data yang ditunjukkan di suatu wilayah akan semakin mendekati kondisi sebenarnya terkait penyebaran infeksi virus corona di masyarakat.
Baca Juga: Data Terkini 11 Negara dengan Kasus Virus Corona di Atas 1 Juta, Ada Indonesia?
Berbagai pihak melakukan survei untuk mengetahui tes COVID-19 yang dilakukan oleh masing-masing negara di dunia.
Nah, berdasarkan data dari Our World in Data bisa diketahui jumlah tes yang telah dilakukan berabgai negara per 1.000 penduduknya.
Berikut ini daftar negara dengan jumlah tes COVID-19 terbanyak dan tersedikit per 1.000 penduduk.
Kira-kira, Indonesia masuk dalam daftar salah satunya enggak, ya? Kita cari tahu, yuk!
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar