Menjadi Viral
Perempuan itu akhirnya tahu kalau kantor SwarmTendon bukanlah tempat penitipan hewan, melainkan kantor biasa.
SwarmTendon pun menjelaskan semuanya. Ia pun mengatakan kalau ia senagaja enggak memberi tahu karena sangat menyukai Otis.
Belum lagi, di antara teman kantornya, cuma ia yang enggak punya peliharaan.
Mendengar itu, pemilik Otis bukannya marah, ia malah tertawa dan menganggap hal ini sangat lucu.
SwarmTendon sangat lega mengetahui kalau perempuan tersebut enggak marah.
Bahkan, ia tetap menitipkan Otis ke tempat SwarmTendon.
Kisah yang dibagikan SwarmTendon ini pun menjadi viral. Banyak orang yang menganggap hal ini sangat lucu dan menghibur.
Oh iya, SwarmTendon menjaga Otis selama kurang lebih 2 tahun, Kids. Sampai akhirnya keluarga Otis harus pindah.
Hihi... ada-ada saja, ya!
Baca Juga: Bikin Gemas! Penampungan Ini Bawa Hewan-hewannya ke Kebun Binatang untuk Kunjungi Saudara Jauh
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di www.gridstore.id.
Source | : | Boredpanda.com |
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar