9. Swiss
Peringkat ke-9 negara terkaya di dunia ditempati oleh Swiss, negara dengan penduduk sebanyak 8,6 juta jiwa.
Negara ini juga dikenal memiliki kepadatan jutawan tertinggi di dunia, lo.
Soalnya, setiap 100.000 penduduk, sebanyak 9.428 dari mereka termasuk miliarder, 11,8 persen dari total mengingat hanya populasi orang dewasa.
Posisi Indonesia
Lalu, Indonesia ada di urutan berapa negara terkaya di dunia pada tahun 2020 ini, ya?
Rupanya, Indonesia masuk dalam 100 besar negara terkaya di dunia, Kids.
Berdasarkan data, Indonesia menempati posisi ke-98 dengan PDB-PPP sebesar 13.998 dollar AS atau setara dengan Rp 195 juta.
Baca Juga: Enggak Semua Warga +62 Tahu, Ini Sederet Julukan Bangsa Indonesia di Mata Dunia
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dan pengetahuan seru, langsung saja berlangganan majalah Bobo dan Mombi SD. Tinggal klik di https://www.gridstore.id
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar