Enggak hanya itu, penemuan tersebut juga dapat mengidentifikasi di tingkat manusia, lo.
Sebagai contoh, ada dua kelompok "manusia pagi" dan "manusia malam" diberi tugas untuk diselesaikan dalam tenggat waktu 16 jam.
Nah, kemungkinan keduanya akan sama-sama selesai pada akhir hari, Kids.
Namun, kalau harus menghadapi jam kerja konvensional (pukul 09.00-17.00) akan berbeda.
Biasanya yang bisa tidur pada pukul 21.00 dan bangun pagi dengan segar hanya mampu dilakukan oleh "manusia pagi" yang memiliki gen tersebut.
Baca Juga: Sering Dikaitkan dengan Makhluk Halus, Ternyata Fenomena Ketindihan Bisa Dijelaskan Secara Medis
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di https://www.gridstore.id
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar