GridKids.id - Siapa yang suka dengan kucing? Apakah kamu memelihara kucing di rumah, Kids?
Kucing adalah salah satu hewan yang banyak dipelihara di rumah.
Soalnya bukan cuma wajahnya yang lucu, tingkahnya pun seringkali menggemaskan.
Namun, apakah kamu pernah bertanya-tanya apakah kucing peliharaan juga bahagia dan suka dengan kita?
Untuk mengetahuinya, ternyata ada tanda-tanda kalau kucing bahagia dan suka dengan kita, lo.
Penasaran? Simak tanda-tandanya berikut ini, yuk!
Baca Juga: Kucing Enggak Boleh Tidur di Kasur yang Kita Pakai, Ini Alasannya
Source | : | bobo.id |
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar