2. Belakang Telinga
Kamu pasti biasa membersihkan daun telinga dan telinga luar, kan?
Jangan lupakan bagian belakang telinga kita, ya. Bagian belakang telinga yang tersembunyi bisa menjadi tempat bakteri berkumpul.
Ditambah lagi karena di bagian tersebut ada kelenjar sebasea yang mengeluarkan minyak. Minyak ini berfungsi untuk membuat bagian kulit tetap lembap, Kids.
Baca Juga: Beberapa Alasan Kamu Harus Mandi Air Hangat Setelah Kehujanan
Namun, kalau enggak dibersihkan, bagian tersebut juga bisa mengeluarkan bau enggak sedap.
Bagian belakang telinga ini bisa kita bersihkan saat memakai sabun di tubuh, Kids.
Namun, hati-hati jangan sampai masuk ke dalam telinga, ya.
Source | : | bobo.id |
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar