Sampai Kapan Brompton Bertahan?
Dhani memandang, tren yang terjadi sekarang cuma musiman.
Hal ini karena dulunya, Brompton sudah pernah ramai, namun sempat sepi. Dan sekrang kembali hits.
Karena saat ini Brompton semakin terkenal nih, semua orang jadi ikut-ikutan membeli.
Walaupun Brompton membuat berbagai edisi dan harganya bervariasi, tapi sebenarnya semua varian Brompton menggunakan konstruksi dan material yang sama.
Krisna pun berpendapat kalau enggak jarang mereka yang membeli Brompton memang cuma termakan tren.
Namun berbeda dengan tren sepeda fixie beberapa tahun lalu.
Krisna merasa meski tren Brompton nanti meredup, sepeda tersebut akan tetap disimpan.
Hal ini karena sepeda bentuk Brompton yang kecil dan ringkas, jadi orang akan tetap menyimpannya.
Baca Juga: Tanda yang Bakal Muncul Pada Tubuh Kalau Kita Enggak Pernah Olahraga, Sebaiknya Jangan Disepelekan
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di www.gridstore.id.
Source | : | Kompas.com |
Penulis | : | Danastri Putri |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar