Punya Waktu dengan Keluarga
Adanya pandemi corona membuat Kak Agnez menjadi lebih dekat dengan keluarga.
Ini karena Kak Agnez harus tetap menetap di Indonesia, sehingga ia menghabiskan waktu lebih banyak dengan keluarganya.
Cita-Cita Jadi Criminal Profilers
Yups, dalam sebuah video, Kak Agnez menyampaikan kalau misalkan ia enggak jadi penyanyi, ia ingin menjadi criminal profilers atau menjadi pembaca profil kriminal.
Hmm benar-benar cita-cita yang jauh dari penyanyi ya.
Nah kids, itu dia, beberapa fakta tentang Kak Agnez. Kamu tahu fakta lain yang belum GridKids sampaikan?
Baca Juga: Meski Sudah Go Internasional, Ternyata Agnez Mo Paling Malas untuk Belanja, Kenapa, ya?
-----
Teman-teman, kalau ingin tahu lebih banyak tentang sains, dongeng fantasi, cerita misteri, dunia satwa dan komik yang kocak, langsung saja berlangganan majalah Bobo, Mombi SD, NG Kids dan Album Donal Bebek. Tinggal klik di www.gridstore.id
Penulis | : | Angela Ribka |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar