GridKids.id - Pada Minggu 17 Mei 2020, Belajar dari Rumah TVRI menayangkan program Cerita Sabtu Pagi: Anak Seribu Pulau.
Belajar dari Rumah TVRI membahas tentang budaya Kalimantan Tengah.
Seperti daerah lainnya, Kalimantan Tengah juga memiliki beragam budaya dan adat istiadat mulai dari alat musik, bahasa, tarian, hingga seni budaya.
Rumah Betang
Rumah betang merupakan rumah adat khas Kalimantan Tengah.
Rumah ini terdapat di berbagai penjuru Kalimantan dan dihuni oleh Masyarakat Dayak terutama di daerah hulu sungai yang biasanya menjadi pusat permukiman suku Dayak.
Source | : | tribunnews |
Penulis | : | Regina Pasys |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar