Apa Itu Pandemi?
Pandemi adalah penyakit yang menyebar secara global meliputi area geografis yang luas.
Menurut Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), pandemi ini enggak ada hubungannya dengan tingkat keparahan penyakit, jumlah korban atau infeksi.
Akan tetapi, pandemi berhubungan dengan penyebaran secara geografis, Kids.
Baca Juga: Apa Itu Puncak Pandemi dan Maksud dari Istilah Flattening the Curve?
Virus corona yang menyebabkan penyakit Covid-19, saat ini dinyatakan oleh WHO sebagai pandemi.
Soalnya, penyakit yang diduga muncul pertama kali di Wuhan, Tiongkok tersebut telah menyebar ke berbagai negara di dunia.
Source | : | Kompas.com,theconversation.com |
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar