GridKids.id - Kids, apakah kamu sering mengalami susah tidur saat waktunya beristirahat di malam hari?
Memang ada banyak hal yang bisa menjadi penyebab kamu mengalami hal itu.
Namun, ada makanan dan minuman tertentu rupanya kurang cocok dikonsumsi di malam hari.
Kalau tetap dikonsumsi nantinya bisa menyebabkan gangguan pada kualitas tidur kita, lo.
Baca Juga: Sering Disepelekan, Hati-Hati Begini Jadinya Kalau Bantal Tidur Enggak Pernah Diganti
Ini disebabkan adanya berbagai kandungan zat pada makanan, yang bisa memengaruhi fungsi metabolisme hingga sistem tubuh saat menjelang tidur.
Berikut 4 bahan makanan dan minuman yang sebaiknya enggak dikonsumsi pada malam hari, terutama saat menjelang tidur. Yuk, kita simak!
Source | : | Gridhealth.id |
Penulis | : | Rahwiku Mahanani |
Editor | : | Grid Kids |
Komentar