Ahli anestesi harus menentukan dosis yang tepat agar pasien enggak terbangun ketika sedang dioperasi.
Apakah ada kemungkinan seorang pasien yang dioperasi terbangun?
Kondisi saat seseorang terbangun ketika dioperasi disebut dengan anesthesia awareness.
Menurut American Society of Anesthesiologist, ada kemungkinan satu sampai dua kejadian pasien terbangun dalam 1.000 prosedur operasi pasien yang menggunakan anestesi umum.
Saat pasien terbangun ini, artinya pasien bisa mengingat keadaan sekitarnya yang terjadi saat operasi. Namun, pasien umumnya enggak merasakan sakit meski terbangun.
Mengapa Seseorang Bisa Terbangun Meski Dibius Saat Operasi?
Ada banyak alasan mengapa pasien bisa terbangun meski sedang di bawah pengaruh obat bius.
Hal ini lebih mungkin terjadi pada pasien yang mengalami beberapa kondisi kesehatan.
Penulis | : | Regina Pasys |
Editor | : | Regina Pasys |
Komentar