Find Us On Social Media :

Belajar Bahasa Daerah: Kosa Kata Bahasa Kutai Berawalan Abjad W dan Artinya

Kali ini kamu akan diajak melihat berbagai contoh kosa kata bahasa Kutai berawalan abjad W dan artinya. Apa saja?

7. Waktu = seluruh rangkaian ketika proses, perbuatan, atau kondisi tertentu berlangsung

8. Wangi = berbau sedap

9. Warong = warung

10. Wartel = warung telekomunikasi

11. Was-was = curiga, bimbang, sangsi

12. Watas = batas

13. Wawancara = tanya jawab dengan seseorang

14. Wayah = sewaktu

15. Wea = lalai

16. Were = nasib

17. Widuri = biduri

Baca Juga: Belajar Bahasa Daerah: Kosa Kata Bahasa Kutai Berawalan Abjad S dan Artinya