Find Us On Social Media :

Belajar Bahasa Daerah: Kosa Kata Bahasa Kutai Berawalan Abjad O dan Artinya

Di artkel belajar bahasa daerah kali ini kamu akan diajak melihat berbagai contoh kosa kata bahasa Kutai yang berawalan abjad O dan artinya. Apa saja, ya?

7. Olet = suka berdekatan dan enggak mau berpisah dari orang tuanya

8. Omang = umang-umang

9. Ombak = gelombak

10. Ombang = bentuk

11. Ongap-ongap = tersengal-sengal

12. Ongkang-ongkang = duduk dengan kaki berjuntai

13. Ontal = menyilakan orang lain terlebih dulu

14. Opas = polisi

15. Opot = selalu

16. Orat = urat

17. Osa = bosan; jemu

Baca Juga: Belajar Bahasa Daerah: Kosa Kata Bahasa Kutai Berawalan Abjad L dan Artinya