Find Us On Social Media :

Belajar Bahasa Daerah: Kosa Kata Bahasa Kutai Berawalan Abjad L dan Artinya

Ada berbagai contoh kosa kata bahasa Kutai berawalan abjad L lengkap dengan artinya di bawah ini, Kids.

7. Lalau = berbicara yang enggak tidak-tidak

8. Lali = pikun

9. Lalu = lewat, lampau

10. Lambur = luas

11. Lampah = makanan yang sengaja dihindari

12. Lampar = bergelar

13. Langat = panas (sinar matahari)

14. Langgar = surau

15. Langkau = langkah

16. Lango-lango = warna ungu

17. Lantak = tusuk

Baca Juga: Belajar Bahasa Daerah: Kosa Kata Bahasa Kutai Berawalan Abjad H dan Artinya