Find Us On Social Media :

Belajar Bahasa Daerah: Kosa Kata Bahasa Sasak Berawalan Abjad G dengan Artinya

Di artikel kali ini kamu akan diajak melihat berbagai kosa kata bahasa Sasak yang berawalan abjad G lengkap dengan artinya. Apa saja contohnya?

18. Ganggas = tinggi; jangkung

19. Ganjeh = goyah

20. Gantar = lebar

21. Gapit = anyam

22. Gase = ingin segera

23. Gasgas = garuk

24. Gauk = ambil sembarangan

25. Gawe = pesta

26. Gayam = asah

27. Gayeng = lincah dan ceria

28. Gebah = melar

Baca Juga: Belajar Bahasa Daerah: Kosa Kata Bahasa Sasak Berawalan Abjad B dan Artinya

29. Gebok = desak

30. Gedaq = malas

Itulah tadi beberapa contoh kosa kata bahasa Sasak yang berawalan abjad G lengkap dengan artinya dalam bahasa Indonesia. Semoga menambah wawasan bahasa daerahmu, ya!

Pertanyaan:
Apa arti dari kosa kata bahasa Sasak 'Gadon'?
Petunjuk, cek lagi halaman 1. 

 ----

Jangan lupa kunjungi juga akun youtube GridKids untuk mendapatkan berbagai informasi visual dalam bentuk video dan shorts yang bisa menambah wawasanmu, Kids!