Find Us On Social Media :

15 Fakta Menarik Viscacha, Hewan Pengerat yang Hidup di Pegunungan Amerika Selatan

Viscacha adalah salah satu hewan yang punya tampilan mirip kelinci yang hidup di daerah gunung yang ada di kawasan Amerika Selatan.

GridKids.id - Kids, tahukah kamu ada hewan yang wajahnya selalu terlihat mengantuk? Yap, kenalan dengan viscacha, yuk!

Viscacha adalah hewan yang tampilannya mirip dengan kelinci, nih.

Viscacha adalah hewan pengerat asli Amerika Selatan.

Meski mirip kelinci, sebenarnya viscacha enggak ada hubungan kekerabatan, lo.

Wajah mengantuk viscacha disebabkan karena dua sudut mulutnya yang turun, dengan mata yang selalu terlihat menutup, nih.

Tak hanya terlihat mengantuk, ekspresi wajah viscacha seolah selalu tampak gloomy dan kecewa, lo.

Selanjutnya, kamu akan diajak melihat berbagai fakta menarik dari viscacha ini. Apa saja, ya?

Fakta Menarik Viscacha

1. Viscacha punya empat kaki, dengan dua kaki bagian depannya lebih pendek dari kaki belakangnya.

2. Ekor viscacha panjang dengan bulu yang lebat juga panjang.

3. Bantalan kaki viscacha tebal.

Baca Juga: 15 Fakta Menarik Berang-Berang, Mamalia Air yang Jago Bikin Bendungan