Find Us On Social Media :

Keragaman Mata Pencaharian di Indonesia: Pedesaan, Perkotaan, Pesisir, dan Padang Rumput

Kali ini kamu akan diajak mengenal keragaman mata pencaharian masyarakat di Indonesia. Apa saja jenisnya?

Penduduknya sangat bergantung pada hasil pertanian dan perkebunan.

2. Daerah Perkotaan

Mata pencaharian yang dilakukan masyarakat di daerah perkotaan lebih beragam, misalnya perdagangan, jasa, industri, dan pemerintahan.

3. Daerah Pesisir

Mata pencaharian masyarakat di daerah pesisir lebih mengandalkan hasil laut sebagai alat untuk memenuhi kebutuhan hidup mereka.

Sebagian besar pekerjaan mereka adalah nelayan.

4. Daerah Padang Rumput

Masyarakat yang tinggal di daerah padang rumput hidupnya tergantung pada keadaan alam, mata pencaharian di daerah ini.

Beberapa contohnya seperti beternak sapi, kerbau, kuda, kambing dan hewan ternak lainnya.

Itu tadi berbagai keberagaman mata pencaharian masyarakat yang ada di Indonesia, Kids.

Pertanyaan:
Kenapa banyak masyarakat desa bertani dan berkebun?
Petunjuk, cek lagi halaman 1.

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.