Find Us On Social Media :

15 Fakta Menarik Koala, Hewan Arboreal yang Suka Makan Daun Eukaliptus

Koala adalah satwa endemik Australia yang dikenal sebagai hewan yang malas. Apa saja fakta menariknya, ya?

3. Koala hanya mau makan kayu putih dari pohon yang mereka tinggali.

4. Dalam sehari, koala dewasa bisa makan sampai 1 kilogram daun kayu putih.

5. Koala adalah hewan marsupial atau mamalia berkantong yang berkerabat dekat dengan wombat dan kanguru.

6. Dalam sehari, koala bisa menghabiskan waktu tidur sampai 18-22 jam.

7. Karena makan daun kayu putih (eukaliptus), badan koala jadi ikut bau kayu putih

8. Bau eukaliptus pada tubuhnya bisa membantu mengusir serangga

9. Koala adalah hewan soliter yang suka menghabiskan waktu mereka sendirian.

10. Koala yang baru lahir ukuran tubuhnya sebesar kacang, enggak bisa melihat dan enggak bisa mendengar apa pun.

11. Koala menurut suku Darug berarti tanpa air, cocok dengan kebiasaannya bertahan hidup tanpa air.

12. Rata-rata hidup koala berselang antara 10-12 tahun lamanya di habitat liar.

13. Sidik jari koala khas dan mirip dengan manusia ketika dilihat dengan mikroskop.

Baca Juga: 4 Hewan yang Terancam Punah Akibat Pemanasan Global, Salah Satunya Koala