Find Us On Social Media :

5 Jenis Pakaian yang Harus Dicuci Terpisah, Salah Satunya Denim

Ada beberapa jenis pakaian yang enggak boleh dicuci bersamaan, apa saja jenis pakaiannya?

GridKids.id - Kids, siapa nih di antara kamu yang sudah belajar mencuci pakaian sendiri?

Mencuci pakaian adalah salah satu kegiatan rutin yang perlu dilakukan untuk memastikan pakaian yang kita kenakan bersih dan bebas dari kuman juga kotoran.

Tahukah kamu kalau pakaian-pakaian yang kita punya enggak bisa semuanya dicuci bersamaan dalam mesin cuci?

Kalau kita mencuci pakaian yang seharusnya enggak dicuci bersamaan, yang terjadi adalah pakaian bisa cepat rusak.

Pakaian bisa rusak, melar, menyusut, bahkan kelunturan warnanya, lo.

Dilansir dari laman kompas.com, berikut adalah beberapa pakaian yang sebaiknya dicuci terpisah supaya tetap awet dan enggak rusak, di antaranya:

Jenis Pakaian yang Harus Dicuci Terpisah

1. Pakaian dengan Serat-Serat

Pakaian yang mengeluarkan serat seperti korduroi, kain mikrofiber, atau kain berbulu wajib dicuci terpisah dari pakaian lain supaya seratnya enggak menempel ke pakaian lainnya.

Coba cuci pakaian dengan cara terbalik supaya seratnya enggak saling bertumpukan satu sama lain.

2. Denim

Baca Juga: Cara Merawat Celana Jeans yang Tepat agar Awet dan Tak Cepat Pudar