Find Us On Social Media :

3 Perbedaan Teluk dan Tanjung, dari Penampakan sampai Manfaatnya

Teluk adalah bagian perairan yang menjorok ke darat. Apakah perbedaannya dari tanjung?

GridKids.id - Kids, siapa nih di antara kamu yang masih suka kesulitan membedakan teluk dan tanjung?

Istilah teluk dan tanjung dipergunakan untuk menggambarkan wilayah bertemunya darat dan lautan.

Teluk dan tanjung umumnya terbentuk ketika di sebuah wilayah garis pantainya enggak rata.

Tiap garis pantai punya perbedaan ketahanan kepada erosi atau pengikisan tanah oleh arus air laut.

Beberapa orang kadang masih suka kesulitan membedakan keduanya, lo.

Mungkin karena keduanya ada dan ditemukan di garis pantai.

Meski sering dikaitkan satu sama lain, nyatanya teluk dan tanjung sangat berbeda, lo, Kids.

Dilansir dari laman kompas.com, kamu akan diajak melihat perbedaan teluk dan tanjung ini, nih. Apa saja perbedaannya, ya?

Perbedaan Teluk dan Tanjung

1. Penampakan Geografis

Teluk adalah bagian laut atau danau yang menjorok ke daratan.

Baca Juga: 25 Nama-Nama Teluk di Wilayah Indonesia Beserta Lokasinya