Find Us On Social Media :

Membedakan Kalimat Deklaratif, Interogatif dan Imperatif, Apa Saja?

Melihat perbedaan kalimat deklaratif, interogatif hingga imperatif.

Contoh kalimat deklaratif:

- Matahari terbit di timur.- Indonesia adalah negara kepulauan.- Aku senang membaca buku.

Kalimat Interogatif

Kalimat interogatif adalah kalimat yang digunakan untuk bertanya.

Kalimat ini biasanya diakhiri dengan tanda tanya (?) dan mengandung kata tanya seperti apa, siapa, di mana, kapan, mengapa, dan bagaimana.

Ciri-ciri kalimat interogatif:

- Mengandung kata tanya (apa, siapa, di mana, kapan, mengapa, bagaimana)

- Digunakan untuk bertanya

- Diakhiri dengan tanda tanya (?)

Contoh kalimat interogatif:

- Apa yang kamu lakukan?- Siapa namamu?- Di mana kamu tinggal?- Kapan kamu datang?

Baca Juga: Sampai Tingkat Internasional, Ini Dia Daftar Juara AIA Healthiest Schools Competition