GridKids.id - Hello, Kids, nice to see you again today!
Hari ini kamu akan kembali belajar berbagai idiom bahasa Inggris bersama-sama GridKids, nih.
Sebelumnya kamu sudah lebih dulu belajar berbagai contoh idiom bahasa Inggris tentang keluarga (family) lengkap dengan artinya.
Nah, kali ini kamu akan diajak mengenal berbagai contoh idiom bahasa Inggris tentang alam (nature), Kids.
Yuk, simak bersama-sama berbagai contoh idiom bahasa Inggris tentang alam (nature) berikut ini.
Idiom Bahasa Inggris tentang Alam (Nature) dan Artinya
1. A late bloomer
Seseorang yang lebih lambat berkembang dibanding teman-teman sepantaran di bidang tertentu
2. A needle in a haystack
Sesuatu yang susah atau enggak mungkin ditemukan karena tersembunyi di antara banyak hal.
3. As fresh as a daisy
Baca Juga: 15 Idiom Bahasa Inggris tentang Rumah (Home or House) dan Artinya