Find Us On Social Media :

Apa Perbedaan Simple Past Tense dan Past Continuous Tense dalam Bahasa Inggris?

(Ilustrasi) Penggunaan Past Continuous Tense dan Simple Past Tense.

(+) Subjek + verb-2 (kata kerja bentuk kedua)

(-) Subjek + did + not + base verb (kata kerja bentuk dasar)

(?) Interogatif: Did + subjek + base verb?

Contoh

(+) I visited Paris last year. (Saya mengunjungi Paris tahun lalu)

(-) She did not (didn't) watch the movie. (Dia tidak menonton film itu)

(?) Did you finish your homework? (Apakah kamu menyelesaikan pekerjaan rumahmu?)

Past Continuous Tense

a. Penggunaan

Menggambarkan aksi atau keadaan yang sedang berlangsung pada waktu tertentu di masa lalu.

Mengindikasikan bahwa sebuah aksi sedang terjadi ketika aksi lain terjadi (simple past tense sering digunakan untuk aksi kedua ini).

b. Struktur