Find Us On Social Media :

Mengidentifikasi Fakta dan Opini di Ruang Bincang, Bahasa Indonesia Kelas VII

Dalam ruang bincang ada fakta dan opini yang disampaikan oleh penanya dan direspon oleh penanggap.

Semakin rajin latihan, semakin kecil kemungkinan untuk enggak tampil baik. Semangat, masa sulit pasti segera berlalu!

Ide untuk program Adiwiyata Kebersihan di Sekitar Sekolah: tong memilah sampah

Alasan: tong yang sudah diberi instruksi pemilahan sampah bisa lebih efektif jika diperkenalkan ketika pertama kali dipajang di dekat-dekat pedagang makanan di sekolah.

Nah, Kids, ketika kamu akan memilih saran yang diberikan oleh penanggap, kamu perlu mempertimbangkan situasi yang kamu hadapi juga.

Begini cara memilih saran berdasarkan fakta juga opininya:

- Fakta: saran penanggap dapat berupa pengalamannya yang berhasil

- Opini: saran penanggap adalah pendapatnya tentang situasi yang dihadapi oleh tanpanama_X13B.

Pertanyaan:
Apa pengertian fakta dalam sebuah informasi?
Petunjuk, cek lagi halaman 1.

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.