Find Us On Social Media :

20 Contoh Advanced English Berawalan Abjad A-E Lengkap dengan Artinya

Ada berbagai bentuk advance english yang bisa kamu pelajari untuk sehari-hari. Apa saja contohnya?

GridKids.id - Halo, Kids, kali ini kamu akan diajak belajar bahasa Inggris bersama-sama dengan GridKids, nih.

Sebelumnya kamu akan diajak belajar advanced english untuk digunakan sehari-hari, nih.

Bisa dibilang ketika kamu menggunakan kosa kata yang termasuk dalam advanced english bisa membuatmu jadi lebih luwes dan fasih, lo.

Untuk bisa memahami berbagai kosa kata advanced english ini, kamu akan diajak belajar bersama kali ini.

Dalam akun twitter @ClubbersEnglish, ada berbagai contoh advanced english, makna dan artinya:

Kosa Kata Advanced English dan Artinya

1. Adroit - Skillful (Terampil)

2. Augment - Enhance (Meningkatkan)

3. Ascertain - Determine (Menentukan)

4. Ameliorate - Alleviate (Meringankan)

5. Abate - Lessen (Mengurangi)

Baca Juga: 20 Contoh Advanced English untuk Sehari-Hari Lengkap dengan Artinya

6. Commence - Begin (Memulai)

7. Consummate - Complete (Menyelesaikan)

8. Cognizant - Aware (Menyadari)

9. Corroborate - Confirm (Memastikan)

10. Commence - Initiate (Memulai)

11. Disseminate - Distribute (Mendistribusikan)

12. Discern - Perceive (Melihat)

13. Dissipate - Disperse (Membubarkan)

14. Engender - Provoke (Memprovokasi)

15. Elucidate - Illuminate (Menerangi)

16. Exacerbate - Amplify (Memperkuat)

Baca Juga: 20 Contoh Kosa Kata Advanced-Basic dalam Bahasa Inggris dan Artinya

17. Expedite - Quicken (Mempercepat)

18. Eradicate - Eliminate (Menghapuskan)

19. Engender - Generate (Menghasilkan)

20. Expedite - Facilitate (Memudahkan)

Itulah tadi beberapa contoh advanced english beserta makna dan artinya. Semoga bermanfaat!

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.