Find Us On Social Media :

20 Contoh Penggunaan Spoken English dan Artinya untuk Sehari-Hari

Spoken english umum digunakan dalam percakapan santai dan sifatnya informal.

GridKids.id - Hello, Kids, kembali lagi di artikel belajar bahasa Inggris bersama GridKids.

Sebelumnya kamu sudah belajar bersama tentang berbagai kata pengganti (Other Ways to Say) Thank You dalam bahasa Inggris.

Kali ini kamu akan diajak melihat contoh spoken english atau speak fast in english.

Spoken english adalah bahasa Inggris yang kita dengar dan digunakan dalam percakapan dengan orang lain.

Biasanya spoken english akan digunakan ketika bertemu dengan tetangga di jalan, dan kita gunakan untuk menyapa atau bercakap-cakap singkat.

Ketika bercakap-cakap santai kita enggak akan menggunakan bahasa Inggris yang terstruktur seperti dalam written english.

Dalam akun twitter @ClubberEnglish dituliskan beberapa contoh spoken english yang membantumu bicara lebih cepat dan santai.

Yuk, simak bersama contoh-contoh spoken english-nya di bawah ini, Kids.

Spoken English - Speak Fast

1. Gonna (Going to) = Akan

2. Wanna (Want to) = Ingin

Baca Juga: 10 Expression tentang Holiday (Liburan) dalam Bahasa Inggris dan Artinya