Find Us On Social Media :

6 Peninggalan Sejarah di Indonesia yang Bercorak Islam dan Tempatnya, Apa Saja?

Berusia ratusan tahun, peninggalan sejarah di Indonesia yang bercorak Islam masih ada hingga kini.

2. Kitab Lontar hingga Kapal Pinisi

Kitab Lontar hingg kapal pinisi termasuk peninggalan sejarah di Indonesia yang bercorak Islam.

Terdapat Kerajaan Gowa Tallo di Makassar meninggalkan jejak sejarah berupa alat penangkap ikan dan kapal pinisi.

Tak hanya itu saja, masyarakat kerajaan Makassar juga mengembangkan seni sastra, yakni Kitab Lontar.

3. Makam Fatimah Binti Maimun

Makam Fatimah Binti Maimun adalah salah satu peninggalan sejarah bercorak Islam di Indonesia.

Nah, dipercaya Fatimah Binti Maimun meninggal pada 1082 Masehi dan dimakamkan di Desa Leran, Kecamatan Manyar, Gresik ya, Kids.

Bersumber dari kemdikbud.go.id, makam ini jadi bukti tertua kedatangan dan perkembangan Islam di Pulau Jawa.

4. Istana Sultan Ternate

Tahukah kamu? Kerajaan Ternate adalah kerajaan Islam tertua yang ada di Kepulauan Maluku.

Baca Juga: 3 Bagian Candi Hindu-Buddha Secara Umum dan Penjelasannya