Find Us On Social Media :

Materi Bahasa Indonesia Kelas 4 Hal. 98: Menulisan Karangan Pengalaman Menonton Bulu Tangkis

Karangan merupakan sebuah ringkasan yang memilki beberapa paragraf.

GridKids.id - Kids, kita akan membuat karangan tentang pengalaman menonton bulu tangkis pada buku pelajaran Bahasa Indonesia kelas 4 SD.

Sebelum membuatnya, mari kita lihat definisi dari karangan.

Karangan adalah suatu bentuk tulisan atau karya sastra yang panjangnya bisa bervariasi, mulai dari beberapa paragraf hingga beberapa halaman.

Biasanya, karangan digunakan untuk menyampaikan ide, pendapat, atau informasi tertentu kepada pembaca.

Karangan dapat dibagi menjadi beberapa jenis berdasarkan tujuan dan bentuknya, seperti karangan narasi, karangan deskripsi, karangan argumentasi, dan karangan eksposisi.

Nah, sekarang kita akan membuat sebanyak tiga paragraif dengan topik pengalaman bulu

Buatlah karangan sebanyak tiga paragraf tentang pengalaman menonton bulu tangkis.

Pengalaman Menonton Bulu Tangkis

Buatlah karangan sebanyak tiga paragraf tentang pengalaman menonton bulu tangkis. Tulislah di bukumu.

Jika kamu belum pernah menonton permainan bulu tangkis, kamu boleh menulis pengalaman menonton olahraga lain.

Untuk memandumu, jawablah pertanyaan dengan semua kata tanya: apa, siapa, di mana, kapan, mengapa, dan bagaimana. Contohnya seperti di bawah ini.

Baca Juga: Apa Pentingnya Teks Deskripsi bagi Kita? Ini Penjelasannya