GridKids.id - Kids, apa saja yang kalian ketahui tentang bunga tulip?
Ya, tulip adalah salah satu jenis bunga yang cukup populer di dunia.
Tulip adalah tanaman berbunga yang termasuk dalam genus Tulipa, yang terdiri dari sekitar 150 spesies.
Bunga ini berasal dari Asia Tengah, dan pertama kali dibudidayakan di Ottoman Turki.
Tulip diperkenalkan ke Eropa Barat pada abad ke-16, dan dengan cepat menjadi populer.
Saat ini, tulip ditanam di seluruh dunia, dan merupakan salah satu bunga potong paling populer.
Bunga tulip memiliki enam kelopak, dan dapat ditemukan dalam berbagai warna, termasuk merah, kuning, merah muda, ungu, dan putih.
Di balik keindahannya, bunga ini memiliki banyak fakta menarik yang patut diulas, lo.
Nah, kali ini GridKids akan menyajikan sederet fakta menarik tentang bunga tulip, ya.
Yuk, langsung saja kita simak sederet fakta menarik tentang bunga tulip!
15 Fakta Menarik Bunga Tulip
Baca Juga: 10 Fakta Menarik Okapi, Mamalia yang Jadi Kerabat Dekat Jerapah