Find Us On Social Media :

3 Sifat Sanksi Norma Hukum yang Berlaku di Masyarakat serta Fungsinya

Salah satu norma yang mengatur kehidupan bermasyarakat adalah norma hukum.

Sifat Sanksi Norma Hukum yang Berlaku di Masyarakat

Sanksi adalah tanggungan yang berupa tindakan untuk memaksa orang menepati perjanjian atau ketentuan undang-undang.

1. Nyata

Salah satu sifat norma hukum yang berlaku di lingkungan masyarakat adalah nyata.

Artinya bahwa norma hukum mempunyai aturan yang secara material ditetapkan kadar hukumannya, Kids.

Bersumber dari adjar.grid.id, kadar hukuman norma hukum diukur berdasarkan perbuatan yang dilanggar.

2. Tegas

Selain nyata, sifat sanksi norma hukum juga tegas yang berarti bahwa aturan dalam norma ini dibuat secara material yang diatur.

Berbeda dengan norma lainnya, sanksi norma hukum enggak dapat ditawar karena telah ditentukan.

3. Memaksa

Baca Juga: 5 Kelebihan Norma Hukum Dibanding Norma Sosial dalam Mengatur Masyarakat