Find Us On Social Media :

Mengenal Tes Potensi Skolastik, Materi Ujian SNBT 2024

Link latihan soal UTBK SNBT 2024.

Subtes ini mencakup tiga komponen, yaitu penalaran induktif, deduktif, dan kuantitatif.

Jumlah soal dalam subtes Kemampuan Penalaran Umum yaitu 30 soal, dengan durasi waktu pengerjaan 30 menit. Berikut materi lengkapnya:

Penalaran Induktif (10 soal, 10 menit)

Penalaran induktif ialah proses berpikir untuk menarik kesimpulan berupa prinsip berdasarkan atas fakta-fakta yang bersifat khusus. Materi yang akan diuji yaitu:

- Kesesuaian Pernyataan- Sebab Akibat

Penalaran Deduktif (10 soal, 10 menit)

Penalaran deduktif ialah proses nalar yang menarik kesimpulan yang bersifat khusus. Materi yang akan diuji yaitu:

- Simpulan Logis- Penalaran Analitik

2. Pengetahuan dan Pemahaman Umum (20 soal, 15 menit)

Tes Pengetahuan dan Pemahaman Umum (PPU) diuji untuk mengukur keterampilan berbahasa serta kedalaman pengetahuan umum. Materi yang akan diuji yaitu:

- Sinonim- Ide Pokok Makna- Kata Bentuk Kata- Kesesuaian Wacana- Hubungan Antar Paragraf

Baca Juga: Siswa Wajib Tahu! Ini Ketentuan dan Jenis Materi UTBK-SNBT 2024