Find Us On Social Media :

15 Istilah Aktivitas Sehari-hari dalam Bahasa Inggris dan Contohnya

Istilah aktivitas sehari-hari dalam bahasa Inggris.

GridKids.id - Kids, tahukah kamu cara menyebutkan istilah aktivitas sehari-hari dalam bahasa Inggris?

Dalam kehidupan sehari-hari, kita tentu melakukan berbagai aktivitas sehari-hari, seperti makan, mandi hingga tidur.

Nah, kali ini GridKids akan menyajikan beberapa istilah aktivitas sehari-hari dalam bahasa Inggris, ya.

Yuk, langsung saja kita simak beberapa istilah aktivitas sehari-hari dalam bahasa Inggris.

Selain itu, kalian juga bisa belajar melalui contoh kalimat yang ada.

Istilah Aktivitas Sehari-hari dalam Bahasa Inggris

1. Wake up - Bangun tidur

Contoh Kalimat: "I wake up at 6 AM every morning."Terjemahan: Saya bangun tidur pukul 6 AM setiap pagi.

2. Brush teeth - Sikat gigi

Contoh Kalimat: "After waking up, I brush my teeth."Terjemahan: Setelahg bangun tidur, saya menggosok gigi.

3. Take a shower - mandi

Contoh Kalimat: "I take a shower before going to work."Terjemahan: Saya mandi sebelum berangkat kerja.

Baca Juga: 20 Contoh Kalimat Minta Bantuan Kepada Seseorang dalam Bahasa Inggris