Find Us On Social Media :

Bukan Merkurius, Planet Tata Surya Manakah yang Paling Terang?

Tahukah kamu planet tata surya manakah yang dianggap sebagai planet paling terang?

Sedangkan ketika fase bulan sabit, besar magnitudonya itu besarnya -6.

3. Mars

Mars adalah planet tetangga Bumi yang ternyata juga termasuk objek paling terang di tata surya.

Besar magnitudonya yaitu -2,9, dengan waktu paling terangnya akan berlawanan dengan Matahari ketika menyinari Bumi.

4. Jupiter

Planet Jupiter adalah planet tebesar di tata surya yang juga jadi objek paling terang di tata surya.

Besar magnitudo yaitu -2,8 yang akan bergerak dengan megah di sekitar langit dan enggak terikat dengan Matahari terbit dan terbenam seperti di planet Venus.

Nah, sekarang kamu jadi tahu kan planet di tata surya kita yang jadi planet paling terang. Ternyata planet itu adalah Venus, si bintang kejora.

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.