Find Us On Social Media :

13 Fakta Menarik Pantai Pandawa, Pantai Tersembunyi yang Dulunya Desa Nelayan Rumput Laut

Pantai Pandawa berjarak sekitar 3 kilometer dari kawasan wisata populer Nusa Dua dan Pura Uluwatu.

8. Tebing-tebing pantai ini dihiasi dengan ukiran dan gua-gua kecil, menambah pesona alamnya.

9. Pantai Pandawa menawarkan banyak spot foto instagramable, mulai dari tebing-tebing kapur, patung Pandawa, hingga panorama pantai yang indah.

10. Jika beruntung, kamu dapat menjumpai para petani rumput laut di Pantai Pandawa.

11. Meski mempunyai bukit-bukit kapur dan relatif tersembunyi, pantai ini juga mempunyai sumber mata air jernih yang mengalir ke desa.

12. Kelima ksatria Pandawa dipercaya sebagai "penjaga" pantai yang akan melindungi daerah sekitarnya dari petaka.

13. Ciri khas Pantai Pandawa ialah pemandangan tebing kapur yang menjulang tinggi di sepanjang pantai.

Demikianlah informasi tentang fakta-fakta menarik tentang Pantai Pandawa di Bali.

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.