Find Us On Social Media :

4 Penjelajah yang Mengunjungi ke Mars, Materi IPAS Kelas 6 SD

(Ilustrasi) Penjelajah mencari kehidupan di Mars.

GridKids.id - Kids, kita akan membahas materi "Penjelajah yang Berkunjung ke Mars". Materi tersebut terdapat pada buku pelajaran IPAS kelas 6.

Tahukah kamu, Mars adalah planet yang terdekat dengan bumi?

Nah, Mars juga dikenal sebagai planet "merah" karena permukaannya yang berwarna merah bata, yang disebabkan oleh keberadaan oksida besi di tanahnya.

Mars memiliki atmosfer yang tipis, terutama terdiri dari karbon dioksida dengan jejak gas lainnya seperti nitrogen dan argon.

Sejak tahun 1970, para ilmuwan sudah mulai mengirimkan pesawat luar angkasa ke Mars untuk mempelajari planet ini.

Kemudian pada tahun 1996, Nasa mengirimkan robot beroda ke planet Mars sebagai bagian dari misi mejelajahi Mars. Robot ini disebut rover.

Rover yang artinya pengelana atau pengembara ini sangat spesial. Pasalnya ia bisa bergerak mengelilingi Mars dan dapat mengirimkan informasi, seperti tanah, debu, cuaca, serta foto ke Bumi untuk dipelajari.

Hingga saat ini, sudah ada sudah ada empat rover yang dikirim ke sana.

Rover pertama bernama Sojouner, Spirit dan Opputunity, Curiosity dan Perseverance.

Untuk lebih tahu keempat rover, yuk simak penjelasannya!

1. Sojouner

Baca Juga: NASA dan Misi Simulasi Kehidupan Planet Mars, Seperti Apa Gambarannya?