Find Us On Social Media :

Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Bab 5 Hal. 149 Drama ''Cinta Itu'' dan '' Wabah'': No.1-3

Drama ''Cinta Itu'' dan '' Wabah'' dari Teater Koma.

GridKids.id - Kids, kita akan membahas materi Bahasa Indonesia Cerdas Cergas Berbahasa dan Bersastra Indonesia kelas XI Kurikulum Merdeka, Bab 5.

Pada Bab 5 halaman 149 Kegiatan 1, tersaji beberapa pertanyaan dari drama yang berjudul "Cinta Itu" dan "Wabah".

Pada akhir kegiatan tersebut, ada beberapa tugas yang harus kamu kerjakan.

Di tugas tersebut, ada tujuh pertanyaan yang harus kalian kerjakan secara kelompok.

Nah, kali ini GridKids akan mengajakmu menyelesaikan tugas tersebut, ya.

Jawaban Bahasa Indonesia Kelas 11 Bab 5 Hal. 149 Drama "Cinta Itu" dan "Wabah": No.1-3

Untuk mengukur pemahaman tentang pertunjukan drama tersebut, secara berkelompok terdiri atas 4-5 siswa jawablah pertanyaan-pertanyaan di bawah ini!

Gunakan kalimat yang baik dalam menjelaskan jawaban.

1. Pertunjukan drama dibagi menjadi tiga jenis, yaitu tragedi, komedi, atau tragedi komedi.

Jika dikategorikan dalam ketiga jenis pertunjukan drama, dua pentas drama yang diputar oleh gurumu termasuk ke dalam jenis yang mana?

Berilah penjelasan disertai dengan bukti secukupnya!

Baca Juga: Membuat Naskah Drama Adegan 5 Berdasakan Cerpen ''Wayang Potehi: Cinta yang Pupus'' Hal.146