Find Us On Social Media :

Jawab Pertanyaan Worksheet 1.6 Section 5 Part 2, Bahasa Inggris Kelas IX SMP

Burung rangkong juga disebut dengan burung enggang.

GridKids.id - Pada artikel sebelumnya kita telah membahas tentang bekantan dan orang utan.

Kali ini hewan asli Indonesia mana lagi yang akan kita bahasa, ya?

Sesuai dengan materi bahasa Inggris kelas IX SMP kita akan menjawab pertanyaan Worksheet 1.6 Section 5 Part 2.

Pada buku English for Nusantara Kurikulum Merdeka Chapter 1, terdapat gambar burung.

Nah, terdapat beberapa pertanyaan di sebelah gambar burung dan kita akan menjawabnya.

Yap, burung tersebut adalah rangkong Indonesia atau helmetd hornbill dengan nama ilmiah Rhinoplax vigil.

Tahukah kamu? Burung rangkong juga disebut dengan burung enggang, lo.

Dari 57 spesies ini, 14 spesies di antaranya ada di Indonesia dan dapat ditemui di Pulau Kalimantan.

Bagi suku Daya di Kalimantan, burung rangkong ini adalah burung keramat sehingga dihormati, Kids.

Yuk, simak informasi di bawah ini untuk menjawab pertanyaan dari Worksheet 1.6 Section 5 Part 2 bahasa Inggris kelas IX SMP!

Jawab Pertanyaan Worksheet 1.6 Section 5 Part 2

Baca Juga: Jawab Pertanyaan Worksheet 1.6 Section 5 Part 1, Bahasa Inggris Kelas IX SMP