3. Kehadiran Sungai-sungai Besar
Asia Tenggara memiliki sungai-sungai besar seperti Mekong, Chao Phraya, dan Irrawaddy menyediakan sumber air yang melimpah untuk irigasi dan pertanian.
4. Aktivitas Vulkanik
Asia Tenggara sering terjadi aktivitas vulkanik. Karena itu, wilayah ini menciptakan tanah yang sangat subur dan kaya akan nutrisi.
Beberapa daerah bahkan dikenal dengan tanah vulkaniknya yang sangat subur, seperti di Jawa, Indonesia.
5. Tradisi Pertanian yang Lama
Pertanian telah menjadi bagian dari kehidupan masyarakat di Asia Tenggara selama ribuan tahun.
Pengetahuan yang diturunkan dari generasi ke generasi mengenai teknik bercocok tanam dan pola tanam yang sesuai dengan musim memastikan pemanfaatan tanah secara efisien.
6. Curah Hujan Tinggi
Asia Tenggara termasuk wilayah yang memiliki curah hujan yang tinggi sepanjang tahun.
Kombinasi faktor-faktor ini menjadikan wilayah Asia Tenggara dikenal sebagai salah satu daerah yang subur di dunia dan menjadi pusat produksi berbagai jenis tanaman seperti padi, karet, kelapa sawit, dan rempah-rempah.
Jadi, itulah penjelasan mengenai alasan wilayah Asia Tenggara memilki tanah yang subur, Kids.
-----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.