Find Us On Social Media :

Agar Tak Keliru, Begini Cara Penulisan Nama Negara yang Benar

Untuk menulis nama negara, kita harus menggunakan huruf kapital di awal kata.

14. Huruf pertama unsur nama gelar kehormatan, keturunan, keagamaan, profesi, nama jabatan, dan kepangkatan yang digunakan sebagai sapaan

15. Huruf pertama unsur nama jabatan dan pangkat yang diikuti nama orang, atau yang digunakan sebagai pengganti nama orang, instansi, atau nama tempat

16. Huruf pertama nama tahun, bulan, hari, dan hari besar atau hari raya.

Bila disimpulkan, cara menulis nama negara yang benar yaitu dengan menggunakan huruf kapital di awal kata.

Contohnya seperti negara Indonesia, Singapura, Vietnam, Australia, dan negara Jepang.

Nah, itu dia penjelasan tentang cara menulis nama negara yang benar agar kita tak keliru lagi.

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.