5. Pelabuhan Gwadar adalah Pelabuhan laut dalam terbesar di dunia.
6. Jalan raya persahabatan China-Pakistan (Karakoram Highway) adalah jalan beraspal tertinggi di dunia.
7. Kota Sialkot di Pakistan Timur, jadi produsen bola buatan tangan terbesar di dunia.
8. Pakistan jadi rumah di mana tempat peradaban tertua dan terbesar di dunia yaitu peradaban Lembah Indus, di Kota Mohenjo-Daro dan Harappa.
9. Bendungan Tarbela adalah bendungan terbesar di dunia, panjangnya 3 km dengan ketinggian 143 meter.
10. Pakistan jadi satu-satunya negara Islam yang punya tenaga nuklir, milik fisikawan nuklir bernama Abdul Qadeer Khan.
11. ATM tertinggi di dunia ada di Pakistan, letaknya di 16.007 meter di atas permukaan laut.
12. Pakistan jadi negara yang populasi muslimnya terbesar kedua di dunia setelah Indonesia
13. Hutan Changa Manga di Pakistan adalah hutan buatan terbesar di dunia
14. Pakistan punya tambang garam Khewra, tambang garam tertua dan terbesar kedua di dunia.
Baca Juga: 15 Fakta Menarik Bhutan, Dekat dengan Tibet dan Dijuluki Negara Naga Petir
15. Kriket adalah olahraga paling populer di Pakistan.
Itulah tadi beberapa fakta menarik tentang negara Pakistan, negara Islam yang punya gunung-gunung tertinggi di dunia.
----
Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.