Find Us On Social Media :

Unsur Pembangun Pertunjukan Drama Materi Bahasa Indonesia Halaman 124, Kelas 11 SMA

Ada lima unsur pembangun dalam pertunjukan drama.

Latar cerita terbagi menjadi tiga, yaitu tempat, waktu, dan suasana.

Dalam sebuah pertunjukan drama, latar cerita biasanya ditunjukkan dalam bentuk tata panggung.

Latar akan disesuaikan dengan kondisi suasana saat drama berlangsung.

5. Alur Cerita

Alur cerita adalah jalan cerita dari pertunjukan drama, dari narasi awal sampai akhir drama.

Alur akan menciptakan berbagai permasalahan, konflik, klimaks, dan penyelesaian permasalahan dalam pertunjukan drama.

Itulah beberapa unsur pembangun dalam pertunjukan drama ya, Kids!

-----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.