Find Us On Social Media :

Aku Anak Indonesia: Aku, Teman, dan Keluargaku, Pendidikan Pancasila Kelas III

Sebagai anak Indonesia, kita tumbuh bersama teman-teman yang datang dari latar belakang keluarga yang berbeda.

Suku-Suku Bangsa yang Ada di Indonesia

1. Sumatera

Suku Melayu, Batak, Aceh, Gayo, Nias, Minang, Palembang

2. Kalimantan

Suku Dayak, Banjar, Abai, Kenyah, Kutai, Lawangan, Murut

3. Jawa

Suku Jawa, Sunda, Badui, Tengger, Madura, Betawi

4. Sulawesi

Suku Bugis, Buton, Toraja, Makassar, Tomini, Minahasa, Kulawi

5. Bali, NTB, NTT

Suku Bali (Bali), Suku Lombok, Sasak, Sumbawa (NTB), Suku Rote, Suku Manggarai, Suku Flores (NTT)

Baca Juga: 7 Tradisi Unik Suku Bangsa di Indonesia, Salah Satunya Kebo-Keboan

6. Papua

Suku Asmat, Amungme, Dani

Pertanyaan:
Siapa pengarang kitab Sutasoma yang didalamnya ada semboyan Bhinneka Tunggal Ika?
Petunjuk, cek lagi halaman 1.

 ----

Ayo kunjungi adjar.id dan baca artikel-artikel pelajaran untuk menunjang kegiatan belajar dan menambah pengetahuanmu. Makin pintar belajar ditemani adjar.id, dunia pelajaran anak Indonesia.