Find Us On Social Media :

20 Ungkapan Bahagia dalam Bahasa Inggris dan Terjemahannya

Dalam bahasa Inggris, kebahagiaan disebut dengan happiness.

 

GridKids.id - Kids, tahukah kalian mengucapkan ungkapan bahagia dalam bahasa Inggris.

Dalam bahasa Inggris, kebahagiaan disebut dengan happiness.

Ada banyak jenis ungkapan yang dapat kalian ucapkan sesuai dengan hal yang terjadi.

Nah, kali ini GridKids akan menyajikan beberapa contoh kalimat ungkapan kebahagiaan dalam bahasa Inggris, ya.

Yuk, langsung saja kita simak beberapa contoh kalimatnya!

20 Contoh Kalimat Ungkapan Bahagia dalam Bahasa Inggris

1. I'm overjoyed! (Saya sangat bahagia!)

2. Pure bliss! (Kebahagiaan yang murni!)

3. I'm on cloud nine! (Saya berada di awan sembilan!)

4. So happy I could dance! (Sangat bahagia, saya bisa menari!)

5. Radiant with happiness! (Bersemangat dengan kebahagiaan!)

Baca Juga: Bagaimana Cara Penggunaan To Be Was and Were dalam Bahasa Inggris?