Find Us On Social Media :

Belajar Bahasa Melayu: Kosa Kata yang Berkaitan dengan Waktu

Ada berbagai kosa kata tentang waktu dalam bahasa Melayu. Apa saja?

GridKids.id - Hai, Kids, kali ini kamu akan belajar bersama berbagai kosa kata dalam bahasa Melayu.

Sebelumnya kamu sudah belajar bersama berbagai kosa kata tentang arah dan memberikan arah dalam bahasa Melayu.

Nah, kali ini kamu akan belajar bersama berbagai kosa kata tentang waktu dalam bahasa Melayu.

Yuk, simak bersama berbagai kosa kata tentang waktu dalam bahasa Melayu berikut ini.

Kosa Kata tentang Waktu dalam Bahasa Melayu

1. Setelah itu = Selepas itu

2. Dalam waktu dekat = Tak lama lagi

3. Sebelum = Sebelum

4. Awal = Awal

5. Terlambat = Lewat

6. Kemudian = Kemudian

Baca Juga: Belajar Bahasa Tagalog: Kosa Kata Waktu dan Tanggal Beserta Artinya