Find Us On Social Media :

15 Contoh Peribahasa Bahasa Indonesia Berawalan Huruf O-P dan Maknanya

Ada beragam contoh peribahasa Bahasa Indonesia berawalan huruf O-P lengkap dengan makna di baliknya. Apa saja, ya?

GridKids.id - Halo, Kids, kembali lagi bersama GridKids untuk membahas bersama berbagai peribahasa Bahasa Indonesia dan makna di baliknya.

Sebelumnya kamu sudah belajar bersama berbagai contoh peribahasa bahasa Indonesia yang berawalan huruf 'N' lengkap dengan maknanya.

Nah, kali ini kamu akan melanjutkan belajar peribahasa Bahasa Indonesia yang berawalan huruf O-P juga dengan maknanya.

Yuk, simak bersama-sama seperti apa contoh peribahasa Bahasa Indonesia dan juga maknanya.

Contoh Peribahasa Bahasa Indonesia Berawalan O-P dan maknanya

1. Obat = Obat jauh penyakit hampir

artinya: dalam kesusahan suka men dapatkan pertolongan; berada dalam kesukaran

2. Ombak = Ombaknya kedengaran, pasirnya tidak kelihatan

artinya: telah kedengaran beritanya, tetapi belum ada buktinya

3. Orang = Orang tua diajar makan pisang

artinya: orang yang sudah tahu (ahli; pandai) tidak usah diajari.

Baca Juga: 15 Contoh Peribahasa Bahasa Indonesia Berawalan Huruf 'M' dan Maknanya