GridKids.id - Kids, siput adalah jenis hewan moluska yang dikenal dengan ciri khasnya berupa cangkang spiral.
Moluska merupakan kelompok hewan yang mencakup berbagai spesies, termasuk siput, kerang, dan gurita.
Berbeda dengan moluska lainnya, siput memiliki ciri khas berupa cangkang yang melingkar untuk melindungi tubuhnya.
Jika mencermati, kita bisa dengan lebih mudah melihat siput berkeliaran ketika musim hujan.
Sayangnya meski mereka mahluk kecil, keberadaannya terkadang cukup menganggu.
Pasalnya, hewan satu ini kerap memakan tanaman yang ada di pekarangan.
Beberapa orang kemudian mencoba mengatasi hama tersebut dengan menghalaunya dengan garam.
Lantas, kenapa siput takut dengan garam? Nah, kali ini GridKids akan mengajak kalian mencari tahu jawabannya, ya.
Yuk, langsung saja kita cari tahu jawabannya bersama-sama!
Kenapa Siput Takut Pada Garam?
Ada beberapa alasan kenapa siput takut pada garam. Berikut ini adalah alasannya:
Baca Juga: Apakah Mengonsumsi Yogurt Memiliki Efek Samping? #AkuBacaAkuTahu