Find Us On Social Media :

6 Dampak Buruk Mencarinya Es di Kutub, Materi IPAS Kelas 6 SD

Mencarinya es di kutub bisa berdampak buruk bagi lingkungan.

GridKids.id - Kids, apa saja dampak buruk mencairnya es di kutub?

Untuk diketahui, mencairnya es di kutub disebabkan oleh beberapa faktor.

Salah satunya adalah perubahan iklim yang utamanya dipicu oleh aktivitas manusia.

Perubahan iklim inilah yang kemudian memicu mencarinya es di kutub.

Belum sampai di situ, mencairnya es tersebut juga membawa dampak buruk bagi lingkungan.

Nah, kali ini GridKids akan menyajikan beberapa dampak buruk mencairnya es di kutub.

Pada buku materi IPAS Kelas 6 SD juga membahas tentang mencairnya es di kutub.

Yuk, langsung saja kita simak beberapa dampak buruknya!

Dampak Buruk Mencairnya Es di Kutub

1. Peningkatan Volume Air Laut

Proses pencairan es di kutub menyebabkan peningkatan volume air laut.

Baca Juga: Mengenal Sistem Saraf dan Bagian-bagian, Materi IPAS Kelas 4 SD