Find Us On Social Media :

4 Hewan yang Menggunakan Kentut untuk Bertahan Hidup #AkuBacaAkuTahu

Selain manusia, ternyata hewan juga kentut, salah satunya ferret.

GridKids.id - Tahukah kamu? Selain manusia, ternyata hewan juga kentut, lo.

Uniknya lagi, kentut pada hewan ternyata penting untuk bertahan hidup, Kids.

Nah, kentut adalah proses alami dalam pencernaan yang dilakukan oleh makhluk hidup di muka bumi.

Kentut berupa gas yang dikeluarkan melalui anus sebagai hasil dari proses dalam tubuh, salah satunya pencernaan.

Bahkan kentut berperan penting bagi kesehatan teruama untuk sistem pencernaan, ya.

Pada artikel ini GridKids akan mencari tahu hewan apa saja yang menggunakan kentutnya untuk bertahan hidup, simak informasi di bawah ini.

Hewan yang Menggunakan Kentut untuk Bertahan Hidup

1. Ikan Bolson Pupfish

Salah satu hewan yang menggunakan kentutnya untuk bertahan hidup adalah ikan bolson pupfish.

Ikan ini adalah mangsa dari burung-burung yang terbang di atas air ya, Kids.

Untuk bisa kabur dari pemangsa, mereka akan mengeluarkan kentut.

Baca Juga: Bisa Memicu Pencemaran Lingkungan, Ini 5 Hewan yang Paling Sering Kentut #AkuBacaAkuTahu